Cara Mengisi Daftar Hadir GTK

Adapun cara Cara Mengisi Daftar Hadir Guru dan Tenaga Kependidikan mari kita simak langkah-langkahnya dibawah ini.

Buka link DHGTK http://hadir.gtk.kemdikbud.go.id/ , dan akan tampil halaman beranda 
Selanjutnya kita klik Login Sekolah, isikan NPSN, User dan Password Dapodik, dan Isi kode keamanan, Login 
Setelah Login akan tampil Beranda Absensi, disini ada menu Beranda, Kehadiran dan Keluar Aplikasi.
Untuk memulai dalam pengisian DHGTK ini, silahkan pilih Menu Kehadiran, kita pilih buat daftar hadir dan akan muncul daftar GTK yang akan di ceklis kehadirannya.
Sebelum ceklist kehadiran buat dulu Kalender Sekolah, menunya ada di bawah (tambah baru), pilihlah hari libur di bulan yg di buat daftar hadir, dengan melihat kalender masehi. dan jika ada libur yang lain sesuai kalender akademik silahkan di tambahkan. lebih jelasnya seperti gambar di bawah ini.
Jika ada GTK yang sakit atau cuti baik melahirkan, sakit, umroh, dan haji rekan-rekan OPS input surat ijin cutinya. dengan klik nama GTK yang cuti dan imput surat ijinnya.
Setelah langkah diatas dilakukan maka sekarang kita melakukan ceklis kehadiran GTK. ceklist ini dilakukan oleh kepala Sekolah setiap hari.
Setelah membuat Kalender Sekolah dan input Surat Ijin Cuti, silahkan di Simpan. jika rekan2 OPS akan mencetak SPTJM masuk akun Kepala Sekolah dengan login sama di login sekolah, tapi menggunakan user dan password Kepala Sekolah yang diinput di Penugasan pada Dapodik.
Berikut tampilan jika kita masuk menggunakan akun kepala sekolah, pada menu Kunci dan Buat SPTJM silahkan diklik, tp pastikan dulu daftar hadir sudah di ceklist semua. Kunci dan Buat SPTJM ini dilakukan setiap bulan.
Demikian Cara Mengisi Daftar Hadir GTK semoga dapat membantu dalam menyelesaikan tugas yang diberikan kepada kita untuk absensi online ini.

Cek Virtual Account PIP

Sekolah dapat mengusulkan siswanya yang layak mendapatkan PIP melalui aplikasi Dapodikdas, ada beberapa kategori yang berhak mendapatkan PIP yaitu memiliki KIP (kartu indonesia pintar), Yatim/Piatu, Tinggal di panti, layak mendapat bantuan sebagai contoh siswa kurang mampu dalam hal ekonomi. sekolah juga bisa mengusulkan jika ada siswa yang tidak masuk kategori tersebut dalam FUS (format usulan sekolah).
Untuk mengecek daftar siswa yang telah memiliki Kartu Indonesia Pintar (KIP) Disini, dengan memasukkan No KIP yang dimiliki siswa tersebut seperti gambar dibawah ini :


Panduan Mengisi SIMPTK

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Karanganyar Bidang PKK memiliki aplikasi bernama SIMPTK. aplikasi ini dipergunakan untuk data base pegawai baik PNS dan Non PNS, sehingga mempermudah Dinas mendapatkan data yang up to date. Aplikasi ini dipergunakan juga untuk memberikan kebijakan.
adapun langkah - langkahnya untuk entry/update adalah sebagai berikut :

Silahkan Login di http://simptk.disdikporakaranganyar.net/ dengan menggunakan user dan password yang sudah dibagikan.


Contoh Surat Permohonan Buka Kunci JJM

Jika rekan-rekan OPS mengalami kesalahan input JJM pada pembelajaran, yang seharusnya PTK A tapi diinput PTK B sehingga di info guru JJM telah terkunci, maka yang bisa membuka kunci JJM tersebut adalah Operator Sim Tunjangan Dinas Kab/Kota.